Selain menerapkan kurikulum nasional yakni K-13, MTs Nizhamiyah Ploso juga memiliki program unggulan.
Salah satu program unggulan di MTs Nizhamiyah Ploso adalah Pembelajaran Baca Tulis Al Qur'an dengan metode tilawati dan Tahfidzul Qur'an.
Salah satu program unggulan di MTs Nizhamiyah Ploso adalah Pembelajaran Baca Tulis Al Qur'an dengan metode tilawati dan Tahfidzul Qur'an.
Kegiatan tersebut dilaksanakan setiap hari senin sampai kamis pada jam ke 0 sebelum memasuki jam pelajaran pertama sesuai dengan kurikulum nasional.
Berikut cuplikan videonya
Muroja'ah
Semoga peserta didik MTs Nizhamiyah Ploso di beri kemudahan oleh Allah SWT. dalam belajar membaca, menulis dan menghafal Al Qur'an. Aamiin...